Sabtu, 28 Desember 2013

PENGGOLONGAN NYERI

Penggolongan nyeri berdasarkan mekanismenya :
          Fenomena nyeri timbul oleh karena adanya kemampuan sistem saraf untuk merubah bebagai bentuk stimuli ( mekanikal, thermal dan kimia ) menjadi potensial aksi yang dapat dijalarkan ke sistem saraf pusat ( SSP ). Potensial aksi tersebut merupakan input awal yang untuk selanjutnya diolah di kornu dorsalis medulla spinalis dan selanjutnya dijalarkan ke sistem saraf yang lebih tinggi sehingga timbul persepsi nyeri.

Berdasarkan mekanismenya nyeri dapat dibedakan menjadi 3 jenis, yaitu :
1.     Nyeri fisiologis
2.     Nyeri neuropatik

3.     Nyeri inflamasi (nosiseptif )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar